Kunjungan Industri ke Kantor Harian Surya, Siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Antusias Bertanya


Hallo sahabatku, Komunitas Warga Kulon Progo, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Kunjungan Industri ke Kantor Harian Surya, Siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Antusias Bertanya, Kami berharap isi postingan Artikel arsip berita kulonprogo, ini bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga






Sebanyak 96 pelajar dari SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Yogyakarta mengunjungi kantor Harian Surya yang beralamat di Rungkut Industri III no 68 & 70 Surabaya.


SURYA.co.id|SURABAYA - Sebanyak 96 pelajar dari SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Yogyakarta melakukan kunjugan industri kantor Harian Surya yang beralamat di Rungkut Industri III no 68 & 70 Surabaya, Selasa (10/4/2014) pagi. Mereka merupakan pelajar kelas XI Jurusan Teknik Komputer Jaringan dan Elektronika Industri.

"Setiap tahun kami melakukan kunjungan industri. Kali ini kami memilih Surya yang merupakan perusahaan media cetak dan online. Barangkali, ada lulusan kami yang berminat bekerja di sini," kata Guru Pendamping, Siti Susilowati.

Pagi itu, para siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo ini mendapat penjelasan langsung dari Koordinator Liputan (korlip) Surya, Adi Sasono.

Dalam kunjungan industri ini, para siswa dijelaskan bagaimana proses sebuah berita dibuat oleh para wartawan di lapangan, kemudian diolah di ruang redaksi, hingga akhirnya menjadi sebuah produk berupa koran cetak dan berita online yang siap dibaca.

Pada sesi tanya jawab, para peserta tampak antusias bertanya. Misalnya, seorang peserta, Nugroho Budi Jatmiko yang bertanya software apa saja yang dipakai Surya untuk membuat berita cetak dan online.

"Software apa saja yang digunakan di sini, khususnya untuk membuat berita online, " kata siswa yang mengambil jurusan TKJ ini.

Usai penjelasan dan sesi tanya jawab, para siswa diajak untuk berkeliling ke ruangan redaksi dan juga ruang percetakan.

Editor: Rahadian Bagus Priambodo



Itulah tadi Sahabat Komunitas Warga Kulon Progo,sedikit uraian tentang Kunjungan Industri ke Kantor Harian Surya, Siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Antusias Bertanya.

Oh ya kawan, sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel pada halaman di bawah ini juga sedang anda cari.

Semoga artikel Kunjungan Industri ke Kantor Harian Surya, Siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Antusias Bertanya yang saya bagikan di hari ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat buat anda semua. Oke, sampai disini dulu yaaaah....Lain kali jumpa di postingan artikel berikutnya.

Terimakasih anda telah membaca artikel Kunjungan Industri ke Kantor Harian Surya, Siswa SMKN 2 Pengasih Kulonprogo Antusias Bertanya dan bila artikel ini bermanfaat menurut anda tolong bagikan ke rekan sanak saudara anda agar mereka juga tahu tentang ha ini, bagikan artikel ini dengan alamat link https://kwkp.blogspot.com/2016/04/kunjungan-industri-ke-kantor-harian.html

No comments